Friday, June 22, 2018

INVESTASI DOSA

INVESTASI DOSA  atau DOSA INVESTASI

Investasi dosa ? Pernah dengar 2 kata itu ? Terdengar aneh bukan ?
Pasti kamu berpikir mana ada "Investasi dosa" yang ada hanya Investasi emas,investasi saham dan investasi lainnya.Tapi INVESTASI DOSA benar adanya loh.Berikut penjelasannya.
 Mari kita ingat kembali pengertian INVESTASI ,ialah penanaman modal.Jika yang ditanam seseorang adalah saham tentu saja semakin banyak saham maka semakin kayalah dia.Tapi bagaimana dengan Investasi dosa ?

❤Apa itu Investasi dosa ?
Dosa investasi merupakan dosa kifayah, karena kelalaian kaum Muslim atas fardhu kifayah yang sudah ditetapkan hukumnya. Fardhu kifayah tidak akan bisa digugurkan kecuali melaksanakan fardhu tersebut secara sempurna. Adapun dosa kifayah bisa digugurkan dengan melaksanakan fardhu kifayah tersebut meskipun belum sempurna, sampai pada batas “terpaksa” atau tingkat yang maksimal.
 Atau dengan kata lain,
 Dosa investasi yaitu dosa yang akan terus mengalir dalam diri kita setiap waktu.Meskipun anda adalah seorang yang taat beribadah kepada Allah,dosa ini tak bisa dihindari meskipun bukan anda yang melakukan perbuatan ''dosa'' tersebut.

BERIKUT YANG MENYEBABKAN ADANYA DOSA INVESTASI :  
1.Photo di sosial media
     Di era digital ini semua orang mempunyai akun sosial media,berupa facebook,instagram,twitter ,wa dan lain sebagainya.Baik perempuan ,laki laki,tua ,muda,bahkan seorang bayi pun sekarang sudah mempunyai akun media sosial.
❤Lalu apakah salah jika kita mempunyai akun sosial media ? TIDAK
❤Share photo keakun media sosial ? MUNGKIN TIDAK JUGA
 
     Sadarkah kamu ketika kita mengunggah sebuah photo tanpa menutup aurat disosial media bukanlah perkara sederhana.Dosa akan terus mengalir kepada kita selama ada yang melihat photo - photo kita,bahkan ketika kita sudah tidak membuka atau memakai akun media sosial itu.
Mari kita menutup aurat kita,karena itu adalah sebuah KEWAJIBAN .
Ingat ini Saham dosa kita yang ditatap oleh ribuan orang bahkan lebih dari jutaan saat yang dengan mudahnya melihat foto kita. Apabila telah sampai masanya baru lah Penyesalan Sudah Tidak Berguna.
oleh sebab itu sebelum terlambat maka hapuslah foto – foto yang menampakan aurat dan tutuplah aurat anda sebagaimana mestinya, serta ingatkanlah saudara – saudara kita yang belum menutup auratnya.
 2.Tidak diterapkannya hukum islam 
  ➤ Semisal,ada tetangga kita bernama A meninggal dunia ,tapi tidak ada satupun dari warga yang ingin memandikannya maka satu kampung ikut berdosa.Jika dari kampung lain tidak ada juga yang memandikannya makan bisa jadi satu kabupaten akan berdosa .Jika satu kabuopaten tidak ada juga satu provinsi akan berdosa juga,jika satu indonesia tidak ada juga maka bisa jadi seluruh umat islam akan berdosa.
Jika ada seorang yang berzina, siapa yang berdosa? Dengan lugu kita pasti bilang :"ya yang berzina dong..! masa saya yang gak ikutan harus menanggung dosa.". Tapi kami katakan jawaban itu salah. Jawaban yang benar adalah: "Jika ada yang berzina, maka yang berdosa adalah yang berzina dan semua kaum muslimin yang diam". Yang berzina jelas dosa karena ia berzina. Kaum muslimin semua dosa karana ia DIAM terhadap perintah Allah Surat AN Nur ayat 2.

الزَّانِيَةُ وَالزَّانِي فَاجْلِدُوا كُلَّ وَاحِدٍ مِنْهُمَا مِائَةَ جَلْدَةٍ ۖ وَلَا تَأْخُذْكُمْ بِهِمَا رَأْفَةٌ فِي دِينِ اللَّهِ إِنْ كُنْتُمْ تُؤْمِنُونَ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ ۖ وَلْيَشْهَدْ عَذَابَهُمَا طَائِفَةٌ مِنَ الْمُؤْمِنِينَ

Perempuan yang berzina dan laki-laki yang berzina, maka deralah tiap-tiap seorang dari keduanya seratus dali dera, dan janganlah belas kasihan kepada keduanya mencegah kamu untuk (menjalankan) agama Allah, jika kamu beriman kepada Allah, dan hari akhirat, dan hendaklah (pelaksanaan) hukuman mereka disaksikan oleh sekumpulan orang-orang yang beriman. 



 Dan banyak lagi penjelasannya ,di